PROFIL FEBBY FEBIOLA

Febby Febiola lahir di Jakarta, 24 Mei 1978 adalah pemeran dan penyanyi Indonesia. Ia memulai karier dengan menjadi model pada majalah remaja. Kemudian Ia merambah ke dunia seni peran dan tarik suara. Namanya mulai dikenal publik lewat sinetron "Tersanjung" sebagai Tante Amerika. Tahun 2006, Febby secara perlahan tinggalkan dunia akting dan fokus pada menyanyi, terutama lagu rohani. Album rohani kedua Febby dirilis tahun 2007 berjudul Beautiful Worship. Febby menikah dengan Bruce Deltail, waga negara Perancis pada tahun 2001. Pernikahan mereka beberapa kali dikabarkan retak.


Filmografi
* Laskar Cilik (2010)

Sinetron
* Tersayang (SCTV 1998-1999) / Multivision Plus
* Tersanjung 3 s/d 5 (Indosiar 1999-2001) / Multivision Plus
* Kehormatan 1 (Indosiar 2000-2004) / Multivision Plus
* Kasih (FTV)
* Pesan Terpenting
* Si Yoyo (RCTI 2004-2005) / MD Entertainment
* Gitu Aja Kok Repot / MD Entertainment
* Istri Untuk Suamiku (RCTI 2006) / Rapi Film
* Hingga Akhir Waktu (RCTI 2008) / SinemArt
* Mawar Sejati Mawar Berduri (RCTI 1998-1999) / Star Vision
* Di Antara Dua Pilihan (Indosiar 1998-1999) / Multivision Plus
* Mawar Melati (SCTV 2010) / MD Entertainment
* Cinta Melody (Indosiar 2010) / MD Entertainment

Album
* Mengertikah (1999)

0 komentar:

Posting Komentar